Jelang Tayang, Yurucamp Movie Rilis Visual Baru
Movie Yurucamp tayang di bioskop Jepang mulai 1 Juli. Penonton di bioskop akan mendapat bonus manga spesial vol 13.5. Cover memperlihatkan Rin dan Nadeshiko saat remaja juga dewasa. Saksikan PV-nya di sini. Baca lebih banyak informasi seputar anime dan manga di AMH Magz.

Movie Yurucamp tayang di bioskop Jepang mulai 1 Juli.
Penonton di bioskop akan mendapat bonus manga spesial vol 13.5. Cover memperlihatkan Rin dan Nadeshiko saat remaja juga dewasa.
Saksikan PV-nya di sini.
Baca lebih banyak informasi seputar anime dan manga di AMH Magz.
What's Your Reaction?






